Certified Procurement Officer (CPOf) 29 – 31 Mei 2023

Lembaga Pengembangan dan Konsultasi Nasional (LPKN) menyelenggarakan Blended Learning CERTIFIED PROCUREMENT OFFICER (CPOf) (Pelatihan dan Sertifikasi Kompetensi Pengadaan – BNSP). Peserta berjumlah 21 orang dari Berbagai Instansi. Keakraban pun saling terjalin antara peserta, panitia, mc dan narasumber.

Hari Pertama, Senin, 29 Mei 2023 kelas di buka oleh MC Devina dari LPKN kemudian di lanjutkan dengan paparan materi dari narasumber Juni Irawato, S.Kom.,M.H dan Dr. Indrani Dharmayanti, S.P.,M.Si. dengan materi:

– Menelaah Lingkungan Pengadaan Barang/Jasa
– Menyusun Kebutuhan dan Anggaran Pengadaan Barang/Jasa
– Memilih Penyedia Barang/Jasa
– Melakukan Kualifikasi Penyedia Barang/Jasa

Hari Kedua, Selasa 30 Mei 2023 kelas di buka oleh MC Devina dari LPKN kemudian di lanjutkan dengan paparan materi dari narasumber Zetta Nusantara Putra, S.E, M.Si, C.S.T., C.P.S.p dengan materi:

– Menyusun Dokumen Pengadaan Barang/Jasa
– Latihan dan Diskusi Penyusunan Dokumen
– Mengevaluasi Dokumen Penawaran
– Latihan dan Studi Kasus Evaluasi Dokumen Penawaran

Setelah itu kegiatan dilakukan dengan Ujian Tulis

Dokumentasi Kegiatan

Foto bersama narasumber dan peserta
Suasana pelatihan
Paparan narasumber
Paparan narasumber
Paparan narasumber
Proses sertifikasi dan asesi